Marc Marquez Perkuat Dominasi di Puncak Klasemen MotoGP 2025 dengan Kemenangan di Ceko
bolaberjaya.com – Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez, semakin mengukuhkan posisinya di puncak klasemen MotoGP 2025 setelah meraih kemenangan gemilang di MotoGP Ceko. Dengan torehan 381 poin, Marquez unggul jauh 120 poin dari adiknya, Alex Marquez. Balapan yang berlangsung di Sirkuit Brno pada Ahad (20/7/2025) ini, Marquez mencatatkan waktu 40 menit 04,628 detik, mengalahkan Marco Bezzecchi […]
Marc Marquez Perkuat Dominasi di Puncak Klasemen MotoGP 2025 dengan Kemenangan di Ceko Read More »